a.
Keadaan Fisik / Geografis Desa
1.
Batas Wilayah
Sebelah Utara : Desa Dukuhbadag
Kec. Cibingbin
Sebelah Selatan : Desa Cibingbin & Sukamaju Kec. Cibingbin
Sebelah Barat : Desa Dukuhbadag
Kec. Cibingbin
Sebelah Timur : Desa Penanggapan
Kec.Banjarharjo Kab.Brebes Prov. Jateng
2.
Luas
Wilayah
Luas Wilayah : 248, 410
Ha
Tanah Sawah : 106 Ha
Tanah Pekarangan : 13,84 Ha
Tanah Tegalan : 128,57 Ha
3.
Keadaan Topografi Desa
Secara umum keadaan topografi desa Citenjo Adalah merupakan daerah
dataran rendah.
b.
Iklim
Iklim desa Citenjo, sebagaimana desa-desa lain di wilayah Indonesia
mempunyai iklim Penghujan dan Kemarau (areal tadah hujan), hal tersebut
mempunyai pengaruh langsung terhadap pola tanam yang ada di Desa Citenjo
Kec. Cibingbin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar